Syarat Sah Haji dan Umrah Menurut 4 Mazhab
Haji dan umrah adalah ibadah yang dikerjakan di Tanah Suci Makkah. Ada sejumlah syarat sah haji dan umrah yang penting dipahami umat Islam sebelum menjalankan ibadah yang memakan perjalanan jauh itu. Ibadah haji termasuk rukun Islam ke-5. Kewajiban menunaikan ibadah haji terdapat pad surah Ali ‘Imran ayat 97. Allah SWT berfirman, فِيْهِ اٰيٰتٌۢ بَيِّنٰتٌ مَّقَامُ […]
6 Barang Penting yang Harus Dibawa Jemaah saat Umrah
Musim umrah 1446 H sudah dimulai per 1 Muharram. Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi membagikan sejumlah starter pack yang harus dibawa jemaah sebelum berangkat ke Tanah Suci. “Persiapkan umrah Anda dengan mengumpulkan barang-barang penting yang akan memudahkan perjalanan dan membantu ritual suci Anda,” kata kementerian lewat media sosial X-nya seperti dikutip, Selasa (30/7/2024). Starter […]
Saudi Minta Jemaah Umrah Jaga Jarak Selama di Masjidil Haram
Pemerintah Kerajaan Arab Saudi mengeluarkan sejumlah imbauan bagi jemaah umrah. Pihaknya minta jemaah tidak berdesak-desakan dan menjaga jarak fisik saat melakukan ibadah di Masjidil Haram. Imbauan tersebut disampaikan Kementerian Haji dan Umrah Arab Saudi baru-baru ini. Kementerian mengatakan menjaga jarak fisik memungkinkan menurunkan penularan penyakit menular dan infeksi saluran pernapasan. “Menghindari desak-desakan menjamin kita melaksanakan […]
Tata Cara Umroh yang Sesuai dengan Sunnah Rasulullah SAW
Umroh adalah salah satu ibadah yang dilakukan di Baitullah atau Ka’bah, yang dapat dilaksanakan kapan saja di luar waktu makruh, berbeda dengan haji yang terikat waktu tertentu. Ibadah ini bertujuan untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dan mengharap ridho-Nya. Bagi umat Islam, umroh juga menjadi kesempatan untuk meneladani Rasulullah SAW melalui tata cara pelaksanaan yang […]
3 Aturan Berfoto di Masjidil Haram Selama Umrah, Jangan Sembarangan!
Kementerian Haji dan Umrah menerbitkan protokol dalam mengambil gambar atau merekam momen selama jemaah berada di sekitar Masjidil Haram. Jemaah umrah diimbau untuk tidak mengganggu jemaah lain yang sedang tawaf atau beribadah. Imbauan pertama jemaah diminta untuk tidak berlama-lama melakukannya untuk menghindari ketidaknyamanan jemaah lain. “Tamu Allah yang terhormat, Anda dipersilakan untuk mengabadikan momen berharga […]
Jemaah Haji dan Umrah Wajib Vaksin Meningitis, Simak Aturannya!
Pemerintah Kerajaan Arab Saudi melalui otoritas terkaitnya (Kementerian Kesehatan Arab Saudi) telah memperbarui ketentuan kesehatan pada jemaah haji dan umrah melalui Umrah Health Requirements and Recommendations for Travelers to Saudi Arabia for Umrah – 1445H (2024). Kini, jamaah haji dan umrah wajib melakukan vaksinasi meningitis. Aturan ini juga diinformasikan oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI melalui […]
Arab Saudi Targetkan 15 Juta Jemaah untuk Umrah Mendatang
Pemerintah Arab Saudi memprediksikan akan menerima 15 juta jemaah umrah di Tanah Suci pada pelaksanaan mendatang. Pakistan, Mesir dan Indonesia disebut sebagai negara yang akan menyumbang jemaah terbanyak. Pihak Kerajaan mulai merencanakan penyambutan jemaah umrah mendatang seperti dilaporkan Gulf News, Minggu (11/8/2024). Saudi sebelumnya mencatat rekor jemaah umrah dari luar negeri pada 2023. Total ada […]
Dilakukan Sebelum ke Tanah Suci, Apa Itu Manasik Haji?
Salah satu kegiatan yang perlu diikuti jemaah calon haji yang akan berangkat ke Tanah Suci adalah manasik haji. Apa itu? Secara umum manasik haji adalah simulasi ibadah haji sebelum benar-benar melaksanakannya di Mekah. Biasanya, manasik diselenggarakan oleh Kementerian Agama untuk memudahkan mereka yang akan segera berangkat menunaikan rukun Islam kelima. Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia […]
Adakah Ibadah Setara dengan Haji? Ini 5 Amalan yang Bisa Dikerjakan
Banyak muslim mungkin bertanya-tanya adakah ibadah setara dengan haji, mengingat ibadah di Tanah Suci ini menghabiskan uang tidak sedikit. Meski menjadi salah satu dari rukun Islam, tak semua orang mampu untuk pergi ibadah haji karena biaya yang sangat tinggi serta waktu yang tidak sebentar. Oleh karena itu, Allah Swt mewajibkan ibadah ini pada orang yang […]
Bacaan Talbiyah Haji dan Umrah Lengkap dengan Artinya
Bacaan talbiyah adalah salah satu bacaan yang diamalkan dalam pelaksanaan ibadah haji dan umrah. Berikut bacaan talbiyah haji dan umrah lengkap beserta artinya. Dalam Buku Tuntunan Manasik Haji dan Umrah Kementerian Agama (2020), talbiyah secara bahasa berarti pemenuhan, jawaban atau pengabulan terhadap sebuah panggilan dengan niat dan ikhlas. Kemudian secara istilah, talbiyah artinya kalimat yang […]